Sistem Bilangan Digital
Anita Sindar Sinaga | order ebook
Kode atau simbol bilangan yang umum dipakai dalam sistem digital adalah sistem bilangan desimal, biner, oktal, dan heksadesimal. Buku ini membahas prinsip-prinsip dasar dari sistem digital dari rangkaian komponen-komponen elektronika komputer mencakup sistem bilangan dan sistem kode, konversi bilangan, Aljabar Boole, gerbang logika, penyederhanaan rangkaian logika (Peta Karnaugh)
Daftar Isi
- PENDAHULUAN
- SISTEM BILANGAN
- SISTEM SANDI
- GERBANG LOGIKA DASAR
- ALJABAR BOOLE
- PETA KARNOUGH (PETA K)
- DEKODER (DEMULTIPLEKSER) DAN MULTIPLEKSER
additional information
Penulis : Anita Sindar. RMS, ST., M. TI
Publisher : CV. AA. RIZKY
Published on 17 Oct 2019
Pages : 78
ISBN : 978-623-7411-35-2
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Comments
Post a Comment